Selasa, 13 November 2012
Aleg PKS Tinjau Langsung Jebolnya Tanggul Kalilaya
t.
Ketua Komisi D DPRD Kota Depok, Hj. Sri Rahayu Purwitaningsih dan
Wakil Ketua DPRD Kota Depok, DR. H. Prihandoko, MIT,
meninjau lokasi Jebolnya tanggul Kalilaya di Kelurahan Tugu, Cimanggis, Depok, kejadian ini terjadi sekitar pukul 01.00 WIB Selasa (13/11/2012).
Menurut Ketua RW 16 Arifin, puluhan rumah terendam. “Ada yang terendam hingga seleher. Beruntung warga sempat menyelamatkan diri semua, tidak ada korban jiwa,” katanya. Satgas Banjir dari Dinas Bina Marga dan sumber Daya Air Depok berusaha menutup tanggul yang jebol.
Dalam Kesempatan tersebut, Sri Rahayu dan Prihandoko, langsung berkoordinasi dengan Disnakersos, Bimasda, Satgas Banjir, Kodim dan Tagana serta Relawan dari PKS turut memberikan bantuan kepada masyarakat.
www.salamfpks.blogspot.com
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar